Ultrasound

Terapi ini menggunakan gelombang suara (ultrasound) yang dapat menembus jaringan otot, tendon, atau ligamen hingga kedalaman 2-5 dari permukaan tubuh. Terapi Ultrasound memberikan efek thermal (pemanasan) maupun efek mekanik pada sel atau jaringan yang dituju.

Beberapa manfaat terapi ultrasound:

  • Meningkatkan sirkulasi darah
  • Merilekskan otot
  • Mengurangi nyeri
  • Mempercepat proses penyembuhan jaringan

Terapi Ultrasound dapat digunakan untuk kasus-kasus seperti: cedera/spasme otot, frozen shoulder, Carpal Tunnel Syndrome

Ultrasound

BUAT JANJI TEMU KONSULTASI DOKTER